20 Quotes tentang Payung

 

20 Quotes tentang Payung

Payung hanya bisa digunakan untuk satu atau dua orang.

Kalau ada yang ketiga.

Berarti salah satu harus ada yang rela kehujanan.

Tapi ini bukan tentang payung.

 

Sebuah payung tidak akan digenggam lagi

ketika seseorang melihat pelangi.

 

Sebab doa adalah payung

bagi rindu-rindu yang hujan.

 

Kalau pelangi sudah datang

jangan melupakan payung yang menemanimu saat hujan.

 

Aku layaknya payung

yang melindungimu dari derasnya hujan

dan menaungimu dari sendunya awan.

Namun setelah pelangimu datang, aku bukan lagi pilihanmu.

 

20 Quotes tentang Laut

20 Quotes tentang Laut

Hidup itu seperti lautan.

Itu bisa tenang atau lembut, dan kasar atau kaku,

tetapi pada akhirnya, hidup selalu indah.

 

Mencintaimu serupa air laut:

pasang-surut akan selalu ada.

Namun air laut tidak pernah berubah rasa.

 

Kau takkan bisa menyeberangi lautan

sampai kau memiliki keberanian untuk kehilangan pandangan akan daratan.

 

Laut yang terlihat tenang bukan berarti tidak menyimpan sesuatu di dalamnya,

hanya saja dia pandai menutupi semuanya.

 

Hati manusia persis seperti lautan, penuh misteri.

Kita tidak pernah tahu kejadian menyakitkan apa yang telah dilewati oleh seseorang.

 

30 Quotes tentang Hidup

30 Quotes tentang Hidup

Tak apa,

jika sesekali teringat ia yang pernah ada dalam hidup kita.

Toh kita adalah sosok yang membawa segala beban rasa dan kenangan

setiap waktunya.

 

Hidup ini bukan tentang apa yang orang lain ucapkan,

hidup ini adalah kamu,

kamu yang jadi pemeran utama dalam hidupmu.

 

Kehidupan ini seimbang, Tuan.

Barangsiapa hanya memandang pada keceriaannya saja,

dia orang gila.

Barangsiapa memandang pada penderitaannya saja,

dia sakit.

 

Hidup adalah

10% apa yang terjadi padamu

dan 90% bagaimana kamu menanggapinya.

 

Banyak orang yang telah meninggal,

tapi nama baik mereka tetap kekal.

Dan banyak orang yang masih hidup,

tapi seakan mereka orang mati yang tak berguna.

 

20 Quotes tentang Cerita

20 Quotes tentang Cerita

Kita semua hidup dalam ketegangan,

dari waktu ke waktu, serta dari hari ke hari;

dengan kata lain, kita adalah pahlawan dari cerita kita sendiri.

 

Jika saatnya tiba, sedih akan menjadi tawa,

perih akan menjadi cerita,

kenangan akan menjadi guru,

rindu akan menjadi temu,

kau dan aku akan menjadi kita.

 

Jelek dicerca,

bagus tak jadi bahan cerita.

 

Hidup adalah berperan jadi wayang

atas sebuah cerita yang sudah dipastikan dalam pakem.

 

Nggak semua cerita punya akhir yang bahagia.

Begitu pula hidup.

Bahkan, sering kali hidup punya kejutan tersendiri.

20 Quotes tentang Rasa Malu

20 Quotes tentang Rasa Malu

Tidak penting berapa banyak yang kita tahu.

Yang lebih penting adalah tahu diri dan tahu malu.

 

Jangan sekali-kali merasa malu memberi walaupun sedikit,

sebab tidak memberi sama sekali pasti lebih sedikit nilainya.

 

Tanpa rasa malu dan rasa bersalah,

maka seseorang pasti mengulangi kesalahan yang sama.

 

Jangan merasa malu karena terlihat miskin,

tapi malulah ketika pura-pura kaya.

 

Semua yang dimulai dengan rasa marah,

akan berakhir dengan masa lalu.